Keringanan dan Potongan bagi Siswa Baru

Keringanan dan Potongan diberikan kepada siswa yang memenuhi syarat tertentu diantaranya adalah:

  1. Bagi siswa yang merupakan putra/putri guru/karyawan/aktivis Muhammadiyah mendapatkan potongan uang pengembangan persyarikatan muhammadiyah Surakarta dan SPP dengan dibuktikan surat keterangan dari Ranting/Cabang/PDM Surakarta